INFORMASI KELULUSAN SMA NEGERI 1 TAWANGSARI TAHUN AJARAN 2022/2023

By | 5 Mei 2023
  1. Pengumuman Kelulusan: Jumat, 5 Mei 2023, mulai pukul 16.00 WIB
  2. Pengumuman dilaksanakan secara daring melalui Website SMA Negeri 1 Tawangsari.
  3. Ucapan Terima Kasih Atas Kepercayaan Bapak/Ibu Orang Tua/Wali Murid Kepada SMA Negeri 1 Tawangsari Untuk Mendidik Putra- Putrinya Selama Belajar Di SMA Negeri 1 Tawangsari. Harapannya Semoga Putra-Putri Bapak/Ibu Sukses Setelah LULUS Dari SMA Negeri 1 Tawangsari.
  4. Tata cara akses pengumuman kelulusan:
    1. Buka akses link web: https://smantawangsari.sch.id/
    2. Tap Menu INFORMASI KELULUSAN
    3. Masukkan Nomor Induk Siswa Nasional (NISN)
    4. Lihat Hasil Pengumuman Kelulusan 5. Silakan Download SKL Sementara
  5. Rangkaian Kegiatan Siswa Kelas XII Pasca Penilaian Sumatif Akhir Jenjang: a) Acara Perpisahan Siswa (Prom Day) Kelas XII DITIADAKAN. b) Acara Pelepasan (Penyerahan Kembali) Siswa Dari SMA Negeri 1 Tawangsari Kepada Komite Sekolah dilaksanakan Senin, 8 Mei 2023.
  6. Rangkaian Kegiatan Siswa Pascakelulusan: a) Penerimaan Dokumen Rapor Semester 6 b) Cap Tiga Jari Ijazah dan Penempelan Foto Ijazah c) Pengesahan Ijazah dan F.C. Ijazah Yang Sudah di Legalisir (rangkap d) Penerimaan Ijazah dan F.C. Ijazah Yang Sudah di Legalisir (Waktu Pelaksanaan Kegiatan a-e Akan Diinformasikan Kepada Siswa Melalui Grup WA Kelas)
  7. Syarat Mengikuti Kegiatan Tersebut Siswa Sudah Bebas Administarasi (bebas Pinjaman Buku Perpustakaan).

    7 thoughts on “INFORMASI KELULUSAN SMA NEGERI 1 TAWANGSARI TAHUN AJARAN 2022/2023

    1. Kosin

      Semoga SMA N 1 Tawangsari menjadi sekolah yang lebih maju, lebih jaya, dan lebih unggul.

      Reply
    2. Dias Ayu Anggita

      Semoga masjidnya cepat jadi yaaaa????

      Reply
      1. Dias Ayu Anggita

        Semoga masjidnya cepat jadi yaaa
        smantaa juaraaaaa

        Reply

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *